Sadarkah kita, tanpa kita sadari kita hampir selalu berbuat dosa setiap kali bangun tidur
Saat mata terbuka, yang kita pikirkan pertama bukanlah bersyukur, melainkan mencari HP, dan melihat jam
Akankah ini sebuah perbuatan yang melahirkan dosa?
Kita tak pernah tau, akankah itu dosa atau bukan, tetapi bila dipikirkan, logika mengatakan itu dosa (bagi mereka yang berpikir)
Dan sadarkah kita semua?
Disaat mengatakan sesuatu, disaat kita berdebat dengan teman dan yang lainnya,
apa yang kita ucapkan seakan kita benar-benar tau dan seakan kita pernah mengalami apa yang kita ucapkan
Akankah ini sebuah perbuatan yang melahirkan dosa?
Kita tak pernah tau, akankah itu dosa atau bukan, tetapi bila dipikirkan, logika mengatakan itu dosa (bagi mereka yang berpikir)
Dan sadarkah kita semua?
Disaat mengatakan sesuatu, disaat kita berdebat dengan teman dan yang lainnya,
apa yang kita ucapkan seakan kita benar-benar tau dan seakan kita pernah mengalami apa yang kita ucapkan
Terutama tentang agama, seakan kita tau betul apa yang kita bicarakan
padahal tanpa kita sadari, mungkin 80% dari kehidupan kita hanyalah MENDENGAR dan MENERIMA, tanpa kita benar-benar "MEMBACA"nya
Jadi, apa yang kita ucapkan hanyalah sesuatu yang kita dengar dan kita telan dari orang tua, guru, dan yang lainnya
Kecuali mereka yang benar benar membacanya
Ini hanyalah sebuah renungan yang sempat terpikirkan ^^
Jadi, apa yang kita ucapkan hanyalah sesuatu yang kita dengar dan kita telan dari orang tua, guru, dan yang lainnya
Kecuali mereka yang benar benar membacanya
Ini hanyalah sebuah renungan yang sempat terpikirkan ^^
0 komentar